
Kreditor
merupakan pihak yang memiliki tagihan kepada pihak lain atas barang atau jasa
yang diberikan dengan perjanjian yang telah disepakati terkait nilai dan waktu.
Kreditor pada suatu perusahaan pada dasarnya dapat dibedakan menjadi 3
klasifikasi atau kategori, diantaranya sebagai berikut:
a. Secured
Creditor
Kreditor yang dijamin dengan
suatu aktiva...