Thursday, February 6, 2020

3 Fungsi Pokok Perbankan di Indonesia




Keberadaan bank menunjang kegiatan perekonomian pada masyarakat. Layanan perbankan menjadi kebutuhan pokok yang digunakan oleh pemerintah, perusahaan, investor maupun masyarakat umum. Perbankan di Indonesia berkembang menjadi dua jenis, yaitu bank konvensional dan bank syariah. Salah satu latar belakang berdirinya bank syariah adalah mayoritas penduduk di Indonesia adalah umat muslim.
Fungsi pokok perbankan di Indonesia meliputi:
  1. Menghimpun dana masyarakat dalam bentuk simpanan
  2. Menyalurkan dana kepada masyarakat dalam bentuk pembiayaan
  3. Melancarkan transaksi dan peredaran uang

Bank menjadi pilihan bagi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dana. Kegiatan ekonomi dan transaksi masyarakat dilayani oleh bank dengan menyediakan beberapa unit dan cabang yang tersebar dibeberapa daerah. Perkembangan teknologi mendorong bank untuk menyediakan layanan berbasis internet demi mempercepat dan mempermudah transaksi. Internet banking dan mobile banking ditawarkan bagi masyarakat yang tidak memiliki banyak waktu luang untuk datang ke bank.

Sumber:
Nurohman, Y.A. 2019. Pengantar Manajemen: Penerapan pada Industri Perbankan. Yogyakarta: CV Gerbang Media Aksara


Categories:

1 comment:

  1. "Selamat siang Bos 😃
    Mohon maaf mengganggu bos ,

    apa kabar nih bos kami dari Agen365
    buruan gabung bersama kami,aman dan terpercaya
    ayuk... daftar, main dan menangkan
    Silahkan di add contact kami ya bos :)

    Line : agen365
    WA : +85587781483
    Wechat : agen365


    terimakasih bos ditunggu loh bos kedatangannya di web kami kembali bos :)"

    ReplyDelete